online
Kekhawatiran pekerja sektor transportasi ihwal rencana layanan bus raya terpadu di Palu
Pemkot Palu berencana mengadakan layanan bus raya terpadu tahun ini. Tujuannya bukan sekadar mengurai kemacetan, tapi jadi kewajiban sesuai undang-undang.
Nostalgia ke zaman keemasan di tengah terpuruknya angkot di Kota Palu
Angkot atau taksi oleh istilah orang Palu pernah berjaya sebagai moda transportasi umum. Kalimat "Belakang bayar, om" sangat lekat dalam ingatan.
Mengusir hantu iklan judi daring di situsweb unit kerja Untad
Beberapa subdomain situsweb Untad telah terinjeksi situs judi daring. Sejumlah langkah akan dilakukan agar tak terjadi pencurian data.
Eksistensi warnet di Kota Palu dan kondisinya sekarang
Pernah ada suatu masa bisnis warnet bertebaran di Kota Palu. Mirip usaha warung serba Rp10 ribu sekarang. Bagaimana kondisinya sekarang?
Kisah korban kekerasan berbasis gender online; dari manipulasi foto sampai pemerasan
Kekerasan berbasis gender online (KBGO) marak terjadi, tak terkecuali di Sulteng. Manipulasi foto dengan ancaman pemerasan jadi jenis kasus yang sering terjadi.
Ojek daring rasa pangkalan
Sebagian pengemudi ojek daring tetap lebih suka mangkal sembari menanti datangnya orderan. Rasanya seperti tukang ojek pangkalan.
Stori mahasiswa Untad terjerat ''jebakan batman'' judi online
Uang kuliah selama empat semester digelapkan demi judi online. Seorang mahasiswa menceritakan pengalamannya kena racun judi.
Bahaya pornografi mengintai anak di media sosial
Yayasan Pusat Kajian Perlindungan Anak mendesak pemerintah untuk memenuhi hak serta perlindungan anak di dunia daring.